Rabu, April 25, 2012

Belajar Blog

Bismillah. 

Alhamdulillahirrobbil a'alamin, segala puji bagi Allah Rabb semesta Alam yang telah memberikan rahmat dan nikmat iman,islam dan sehat kepada kita semua sehingga kita bisa menjalani hidup didunia untuk mencari ridho-Nya. 

Sholawat serta salam kita sampaikan kepada Nabi Muhammad SAW yang telah membawa cayaha kepada kita semua sehingga kita tidak ada lagi didalam kegelapan, dan juga teruntuk keluarga,sahabat-sahabat yang selalu mencintainya dan kita sebagai umat yang dicintai oleh nabi juga diberi syafaat di yaumul akhir. 
aamiin. 

Blog ini ana buat hanya untuk bahan belajar ana dalam mempelajari html,css,jquery dan ajax. dan mudah-mudahan ana diberikan keistiqomahan dari mempelajari ilmu yang diturunkan oleh Allah melainkan hanya sedikit. ^_^

0 komentar:

Posting Komentar